Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Beli Paket STAN di Aplikasi Ruangguru


Kamu berencana mau masuk STAN? Mau ikut bimbel tapi bayarnya mahal? Coba pakai Ruangguru aja, ada paket khusus untuk persiapan masuk STAN lho! Paket ini sudah termasuk di paket SBMPTN dan STAN.





Bagi kamu yang belum tahu STAN itu apa? Berikut penjelasan singkatnya!





Dikutip dari wikipedia.org Politeknik Keuangan Negara STAN adalah pendidikan tinggi kedinasan di bawah Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan, Kementerian Keuangan Republik Indonesia, yang menyelenggarakan pendidikan Program Studi Diploma bidang keuangan negara.





Peta Lokasi Kampus PKN STAN di: Gedung G PKN STAN









Alamat Lengkap : Jl. Lkr. Algio, Jurang Manggu Tim., Kec. Pd. Aren, Kota Tangerang Selatan, Banten





Belum tahu cara beli paket STAN di Ruangguru? Yuk, simak tutorial berikut ini!






Cara Beli Paket STAN di Aplikasi Ruangguru





Sebelum membeli paket pastikan kamu sudah memiliki akun Ruangguru untuk mempermudah proses pembelian paket Ruangguru untuk paket STAN. Jika belum memiliki akun Ruangguru silahkan mendaftar terlebih dahulu.





Jika kamu belum memiliki akun silahkan baca petunjuk lengkap untuk mendaftar, silahkan lihat Panduan Ruangguru.





Langkah pembelian paket STAN di aplikasi Ruangguru.





1. Login





Masuk menggunakan akun Ruangguru kamu, Masukkan Email dan Kata Sandi akun kamu dengan benar.





login ruangguuru




2. Pilih Berlangganan





Pada tampilan halaman beranda akun, silahkan pilih Langganan Sekarang untuk pembelian paket.





paket STAN ruangguru




3. Pilih Kelas





Kemudian kamu akan diperintahkan untuk memilih kelas. Silahkan Pilih Kelas kamu yang sesuai dengan kelas kamu di sekolah ya.









4. Pilih Paket





Pada tahap ini, silahkan kamu pilih paket SBMPTN dan STAN, lihat gambar di bawah ini!









4. Pilih Paket





Kemudian akan muncul pilihan harga paket silahkan pilih Paket 1 Tahun SBMPTN.









5. Lanjut





Kemudian silahkan klik Lanjut pada menu bagian bawah!





paket stan ruangguru




6. Masukkan Kode Diskon





Pada tahap ini kamu diperintahkan untuk memasukkan kode diskon agar mendapatkan harga promo, masukkan kode diskon di bawah ini!





Kode diskon Ruangguru diskon 45%-65% : LALUZUWFA





Setelah memasukkan kode diskon silahkan klik Pakai Kode









7. Klik Tutup





Akan muncul Pop Up pemberitahuan kemudian silahkan klik Tutup









8. Pilih Metode Pembayaran





Pada tahap ini kamu akan diperintahkan untuk memilih metode pembayaran yang sesuai pilihan kamu. Pilih metode pembayaran yang mudah kamu lakukan atau yang biasa kamu gunakan.





paket STAN Ruangguru




9. Pilih Pembayaran





Pada tutorial ini saya memilih metode Pembayaran Indomaret.









10. Pilih Benar





Silahkan klik Benar untuk melanjutkan.









11. Lanjut





Silahkan klik menu Lanjut untuk melanjutkan proses pembelian paket STAN Ruangguru.





paket STAN




12. Bayar





Langkah berikutnya silahkan klik Bayar Sekarang.









13. Kode Bayar





Tahap terakhir, setelah kamu klik Bayar Sekarang akan muncul kode pembayarannya, silahkan catat kode pembayaran untuk diserahkan ke kasir Indomaret.









Berikut panduan versi video tutorial, agar bisa mempermudah kamu dalam mengikuti tahapan pembelian paket STAN di aplikasi Ruangguru.











Sampai di sini kamu sudah berhasil membeli paket belajar untuk persiapan masuk STAN di aplikasi Ruangguru.





Semoga panduan dan informasi ini bisa membantu kamu dalam menghadapi persiapan untuk masuk STAN. Ok, selamat belajar! 🙂